Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2022

Cara Membuat Pangsit Kuah Halal Ala Drama China

Gambar
  LSCORP - Pangsit merupakan salah satu menu masakan yang berasal dari negeri tirai bambu yang kini bisa dinikmati hampir diberbagai belahan dunia, salah satunya Indonesia.  Dalam serial kolosal china, masakan pangsit biasanya disajikan dengan tambahan kuah hangat. Ciri khas lainnya yaitu tambahan daun bawang.  Di Indonesia sendiri, menu dari pangsit sering ditemui tanpa kuah, yaitu dimsum.  Harga jual dimsum juga lumayan mahal, jadi tidak banyak yang pernah mencobanya. Dari pada kamu membeli dimsum, kenapa tidak coba membuat sup pangsit atau kuah pangsit yang enak di rumah.  Bahan-bahan yang digunakan sangat mudah ditemukan. Menu ini sesekali bisa kamu buat saat bosan dengan masakan yang selalu sama setiap harinya. Apalagi jika sedang musim penghujan, menu pangsit kuah sangat cocok untuk menghangatkan perut.  Penasara bagaimana cara membuatnya? Simak lengkapnya berikut ini ya. Bahan yang diperlukan: Daging ayam secukupnya, 1 butir telur, kulit pangsit, daun bawang, daun seledri

Resep Udang Asam Manis, Dijamin Bikin Ngiler

Gambar
  LSCORP – Salah satu menu seafood yang bikin ngiler adalah udang. Apalagi jika udang yang dimasak bentuknya besar dan memiliki banyak daging. Tentu harganya juga akan mahal.  Kalau kamu lagi ngebet banget ingin makan udang, coba beli udang berukuran sedang yang banyak di jual di pasar-pasar tradisional. Meskipun dagingnya tidak sebanyak yang ada di restoran mewah. Namun, kamu bisa tetap menikmati udang yang enak loh. Udang dapat diolah menjadi beragam menu masakan. Biasanya udang dimasak dengan cara dibakar, digoreng, disayur, dan masih banyak lagi. Udang yang segar bisa jadi makanan yang lezat bila dimasak dan dibumbui dengan benar.  Tidak perlu bumbu-bumbu yang mewah, kali ini kita akan menyajikan udang asam manis dengan bumbu-bumbu rempah khas mamah di rumah. Karena bahannya sederhana, kamu bisa menggunakan resep memasak udang asam manis ini di rumah. Sebelum mulai memasak, jangan lupa siapkan satu taburan istimewa yaitu bawang goreng. Kamu bisa membeli bawang goreng instan me

Cara Membuat Video Undangan di Canva

Gambar
  LSCORP - Aplikasi Canva, selain dapat digunakan untuk membuat desain undangan dengan beragam tamplate gratisnya. Juga bisa digunakan untuk membuat video. Saat ini, cara menyebarkan surat undangan, terlebih undangan pernikahan, seringkali menggunakan bentuk video saat disebar via digital. Kamu mungkin pernah melihatnya di grup-grup alumni sekolah, bahwa teman kamu mengirimkan video berisi undangan pernikahan. Hasilnya menarik bukan? Jika sebelumnya kamu sudah memesan surat undangan pernikahan di toko online atau percetakan murah online . Bisa juga sekalian meminta jasa mereka untuk mengeditnya menjadi video undangan, jika difasilitasi. Kalau memang hanya bisa desain plus cetak saja, kamu bisa membutnya secara terpisah menggunakan aplikasi Canva. Tapi sebelum itu, ka mu sudah tahu belum apa itu undangan digital? Apakah video undangan itu termasuk undangan digital atau bukan? Nah, perlu kamu ketahui undangan digital adalah undangan yang dibuat dalam bentuk digital . Bentuknya

Ini Dia! Alasan Kulit Udang Tidak Boleh Dibuang Saat Dimasak

Gambar
  LSCORP – Saat menyantap udang, sebagian dari bunda pasti merasa bahwa kulit udang sangat menggangu saat di makan. Kulitnya yang keras, membuat bunda harus berhati-hati saat memakannya. Namun, tahukah bunda bahwa memasak udang dengan kulitnya punya manfaat lain? Berdasarkan jurnal dari clinical & experimental pharmacology and physiology , kulit udang memiliki senyawa chitin. Senyawa ini jika telah mengalami serangkaian proses akan menurunkan senyawa yang disebut chitosan. Kulit udang yang mengandung chitosan jika dimakan akan memiliki efek berupa menurunkan kolestrol jahat. Chitosan sendiri bekerja dengan cara meningkatkan kadar kolestrol baik dalam darah. Sehingga penyakit-penyakit yang disebabkan oleh kolestrol dapat dihambat dengan adanya chitosan. Oleh karena itu, tidak ada salahnya jika bunda tetap mempertahankan kulit udang saat memasak. Selain memudahkan memiliki tambahan manfaat, memasak udang dengan kulitnya juga membantu bunda untuk mengolah udang lebih cepat. Karen

Undangan Pernikahan: Cetak atau Online aja ya?

Gambar
  LSCORP - Undangan pernikahan terkini seringkali memadukan dua jalan, yaitu cetak dan online saat hendak dibagikan. Meskipun era digital telah memenuhi seluruh aspek kehidupan, nyatanya masih banyak yang menggunakan percetakan murah online untuk membuat sekaligus mencetak surat undangan. Surat undangan pernikahan kemudian disebar secara manual, menggunakan jasa pengantar surat atau diantar sendiri oleh pihak mempelai atau yang memiliki hajat. Menurut kalian kenapa masih demikian? Jawabannya, karena ini berkaitan dengan sopan santun atau aturan tidak tertulis dalam masyarakat kita. Bahwa, kurang sopan rasanya jika surat undangan diberikan tidak langsung atau mengundang secara online. Oleh sebab itu, seringkali harus mengantarkan surat undangan pernikahan walau jauh sekalipun. Apalagi yang diundang adalah sosok ternama atau yang dihormati. Aturan ini mirip seperti menelfon menggunakan whatsapp dan telfon seluler biasa. Menelfon menggunakan whatsapp pada orang-orang penting atau untuk

Resep Bumbu Opor Ayam Wangi

Gambar
  LSCORP –   Opor ayam umumnya disajikan pada saat momen-momen penting seperti perayaan hari raya atau lebaran. Karena opor membutuhkan banyak bumbu, tak jarang bunda di rumah malas untuk memasaknya. Oleh karena itu, agar sajian opor ayam mudah dibuat dan tidak ribet saat dimasak. Minny punya resep bumbu opor ayam wangi dengan bahan-bahan yang sama namun anti ribet-ribet club. Semua bahan dan alat yang dibutuhkan untuk membuat opor kali ini dijamin ada di setiap dapur kamu. Kalaupun belum ada, bisa dibeli dahulu ya. sebelumnya bunda pasti sudah tau kalau ada banyak jenis opor ayam, misalnya opor putih dan opor ayam kuning. Karena menurut minny penambahan kunyit bersama dengan ayam itu dapat menghilangkan bau amis. Maka dari itu, resep opor ayam kali ini akan dibuat berwarna kuning atau dengan tambahan kunyit. Bagaimana cara membuat opor ayam yang anti ribet, simak berikut ini ya. Bahan-bahan: ·    1 ekor ayam (potong-potong lalu cuci bersih) ·    1 bungkus santan instan ·